4 Kategori Hardware Pada Komputer
spesifikasi komputer untuk unbk - Oke guys balik lagi nih di blog gw, kali ini gw mau ngebahas tentang perangkat keras atau sering juga disebut hardware pada komponen computer, sebagian dari kalian juga pasti tau dong beberapa komponen hardware yang ada di komputer? Apalagi kalian yang suka ngutak ngatik komputer bagian cpu, bahkan anak jurusan tkj juga pasti paling ngerti lah soal ini, nah biar lebih jelasnya simak aja langsung ya artikel berikut ini. Hardware pada komputer sendiri memiliki beberapa kategori, saat ini hardware pada komputer dibagi menjadi 4 kategori, yaitu: 1. Input Device : Alat input / masukan 2. Process Device : Alat yang menjalankan proses sistem computer 3. Output Device : Alat output / keluaran, menghubungkan sistem keluar 4. Storage Device : Alat untuk menyimpan Nah dari ke 4 kategori di atas biar lebih paham mari kita bahas pengertian dan perangkat apa yang termasuk pada kategori tersebut 1.Input Device Dari namanya mungkin kalian su